tahun produksi 2003 - sekarang
Toyota Sienta adalah sbuah mobil minivan sub-kompak yang mampu menampung 7 orang.
Di pasar Indonesia, Toyota Sienta 2016 diluncurkan dengan mesin 1.5L 2NR-FE Dual VVT-i (mesin yang sama pada Toyota Avanza) dipasangkan dengan transmisi manual 6-speed dan transmisi CVT.
Generasi kedua Toyota Sienta hadir dalam 4 model trim yaitu E, G, V, Q dengan Q yang menjadi trim tertinggi didalamnya, tetapi hanya tersedia dengan transmisi CVT.
Harga Toyota Sienta Baru
[Baik]
Secara Tampilan Sienta Lebih mewah dengan kehadiran Sliding Door.
Performa mesin cukup terbilang handal dan konsumsi bahan bakarnya juga hemat karena sistem mesinnya sudah bertekhnologi Hybrid. Tampilan Eksterior lebih terlihat stylish dibanding produk sejenis keluaran Honda. Mobil Toyota Sienta ini lebih ringan jika dibawa bermanuver.
[Buruk]
Jok Toyota Sienta memang tergolong sempit dan tidak empuk seperti keluaran MPV toyota lainnya.Apabila duduk di jok baris ketiga agak sedikit kurang nyaman karena space nya yang terbilang sempit apalagi jika diduduki orang dewasa. Kursi baris kedua harus digeser sangat mendekati kursi baris pertama agar penumpang paling belakang tetap merasa nyaman
http://mesinturbo.com/toyota-sienta/1511.html
No comments:
Post a Comment